My Inspiration

Mereka adalah orang-orang yang menjadi inspirasi dalam hidupku.

Senin, 23 April 2012

Pecinta Alam Tuban Ruwat Bumi di Hari Bumi

Tuban – Hari bumi yang diperingati pada 22 April adalah momen untuk berbuat sesuatu kepada bumi seperti yang dilakukan oleh CAGAR dengan pecinta alam se Kabupaten Tuban, dilaksanakan didua tempat di Kecamatan Merakurak dan di Kecamatan Rengel Kabupaten Tuban. Kegiatan yang bertajuk Meruwat Bumi ini adalah wujud dari rasa memiliki dan kepedulian anak negeri atas semakin tidak terjaganya lingkungan hidup. Bertempat...

Minggu, 22 April 2012

R.A Kartini dan Pejuang Emansipasi Wanita

Merekat Serpihan Retak Sejarah Ketika sejarah hanya mengenal wajah Kartini sebagai pejuang emansipasi wanita tentu bukan karena dia dilahirkan sebagai wanita Jawa keturunan ningrat yang ingin mendobrak tradisi. Sejarah terlanjur memotret wajah Kartini, bukan Dewi Sartika dari Pasundan, Siti Aisyah We Tenriolle dari Sulawesi Selatan, Sultanah Safiatuddin dari Aceh, atau Rohana dari Padang. Ketika itu era pemerintahan Hindia Belanda di...

Senin, 16 April 2012

Indonesia Tidak Pernah Dijajah 350 Tahun

Sejarahwan Universitas Negeri Medan, Ichwan Azhari, mengatakan tidaklah benar bahwa Indonesia pernah dijajah Belanda selama 350 tahun, karena jika angka tersebut dianggap sebagai suatu kebenaran maka awal mula penjajahan di Indonesia adalah tahun 1592. "Padahal, bangsa Belanda pada tahun 1592 itu belum tiba di Indonesia. Belanda sendiri tiba di Indonesia yakni di Banten pada tahun 1552 di bawah pimpinan Cornelius De Houtman untuk menjajaki potensi perdagangan di Indonesia," katanya di Medan, Sabtu. Oleh karena itu, kata dia, yang benar...

Jumat, 06 April 2012

Fakta Baru Mengenai Serangan Umum 1 Maret 1948

Oleh Batara R. Hutagalung Agresi Militer Belanda II Tanggal 6 Agustus 1948, Dr. Willem Drees dari Partij van de Arbeid, menjadi Perdana Menteri kabinet koalisi bersama Partai Katolik (Katholieke Volkspartij). Dia menggantikan Dr. L.J.M. Beel, yang kemudian diangkat menjadi Hooge Vertegenwoordiger van de Kroon (Wakil Tinggi Mahkota) Belanda di Indonesia. Beel menggantikan posisi van Mook sebagai Wakil Gubernur Jenderal. Jabatan Gubernur Jenderal dan Wakil Gubernur Jenderal dihapus. Willem Drees, pernah menjadi Menteri Sosial di kabinet...